Senin, 02 Juli 2012

News 125

Penerimaan Siswa Baru TA 2012/2013



  Syarat-Syarat untuk mendaftar di SMAN 1 Curup :

1. Fotokopi Ijazah.
2. SKHUN asli yang di legalisir + Copy-annya.
3. Formulir Pendaftaran (dapat diambil di panitia)
4. Semua berkas di atas disatuin dalam satu map plastik, untuk calon siswa map biru, dan untuk calon siswi 
    map merah.

   Info Penting !

- Pendaftaran dibuka dari tanggal 30 Juni 2012-5 juli 2012, buka dari Pukul 08.00-12.00 WIB.
- Syarat pendaftaran diserahkan ke sekretariat di Labor Fisika SMAN 1 Curup.
- Setelah menyerahkan syarat-syarat calon siswa diharapkan menunggu untuk mengambil kopelan bukti telah  
   melamar menjadi siswa di SMANSA.
- Penjenjangan akan dilaksanakan pada tanggal 6 Juli 2012.
- Pengumuman calon siswa yang diterima di SMAN 1 Curup pada tanggal 7 Juli 2012.
- SMAN 1 Curup Menerima 7 6 kelas X TA 2012/2013, dengan jumlah 186 siswa yang diterima.
- Siswa yang diterima diwajibkan Daftar Ulang pada tanggal 8-9 Juli 2012.
- Pengenalan lingkungan sekolah akan dilaksanakan tanggal 11-13 Juli 2012.
- Tahun Ajaran baru dimulai tanggal 18 Juli 2012.

4 komentar:

Kok nerima 7 kelas ya?
Kelas 12 tahun lalu yang keluar kan 6 kelas?

7 kelas?
berarti ada X7 lagi.. SETUJU :D

nyahaha :D
ada penerus dari kelas gw juga akhirnya :D

7 kelas lagi?
Tahun dpn ips 4 kelas lg doong ;)

salah ketik....hehehe maaf deh.... 6 klas 186 siswa diterima ;)